PHARMACOLOGICAL ACTIVITIES OF MERREMIA MAMMOSA

Authors

  • Agung Wulandari Dosen Program Studi D3 Farmasi Yannas Husada
  • Siti Soleha Mahasiswa Program Studi D3 Farmasi Yannas Husada

Keywords:

Bidara Upas, Merremia mammosa, Komposisi Kimia

Abstract

Bidara upas (Merremia mammosa) merupakan tumbuhan umbi-umbian yang memanjat dan kemungkinan berasal dari Filipina. Bidara upas (Merremia mammosa) menyebar ke wilayah India dan Asia Tenggara serta dibudidayakan di Malaysia dan Jawa. Habitat bidara upas (Merremia mammosa) biasanya tumbuh di hutan atau dapat ditanam di halaman dekat pagar. Bidara upas (Merremia mammosa) digunakan sebagai tanaman obat untuk mengobati berbagai penyakit dan umbinya dapat dimakan. Dalam artikel ini, pembahasan mengenai bidara upas (Merremia mammosa) difokuskan pada komposisi kimia dan nilai medisnya terutama pada aktivitas farmakologinya seperti antidiabetes, antiinflamasi, antibakteri, antiinfluenza, dan antioksidan serta bidara upas (Merremia mammosa) sebagai pengobatan yang ortodoks dan aplikasi tradisional.

Downloads

Published

2021-01-29